get app
inews
Aa Read Next : Polda Sumut Ungkap Perdagangan Sisik Trenggiling, 987,22 Kg Barang Bukti Diamakan

Alasan Kucing Suka Memijat Pemiliknya, Salah Satunya Ekspresi Kasih Sayang

Kamis, 10 Oktober 2024 | 11:00 WIB
header img
Kucing. Foto: Twitter @mycatyugawara

JAKARTA, iNewsMedan.id - Artikel ini akan mengulas alasan kucing suka memijat pemiliknya. Tak jarang, hal ini kerap dipikirkan oleh para pemilik anak bulu (anabul).

Kucing sering menunjukkan perilaku aneh yang membuat pemiliknya kebingungan. Salah satu perilaku aneh di mata pemiliknya yakni membuat biskuit alias memijat. 

Kneading atau gerakan memijat dilakukan kucing dengan menekan telapak kakinya ke permukaan secara bergantian seperti menguleni roti. Kucing akan memijat permukaan lembut seperti selimut, bantal, pangkuan pemiliknya, atau bahkan kucing lainnya. 

Apa artinya saat kucing saat sedang memijat? Jawaban atas pertanyaan ini agak sulit dipahami, tetapi ada beberapa teori yang cukup bagus di luar sana.

Para ahli perilaku telah memberikan beberapa alasan mengapa kucing make biscuits alias memijat itu. Beberapa di antaranya hanya sebuah teori, sebagaimana dikutip dari scientificamerican, Rabu (2/10/2024). 

Editor : Odi Siregar

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut