"Hari ini adalah hari ketiga makanya saya dengan bapak Panglima Kodam I Bukit Barisan, Kabiro perekonomian dan kepala dinas memastikan dari proses yang kemarin kita temukan distribusinya sudah berlangsung atau tidak sebagaimana komitmen dari perusahaan dan teman-teman dari Satgas pangan.
Kemarin berdasarkan laporan hari pertama lebih dari 25 ribu kotak sudah didorong, kemudian hari kedua 34 ribu hari dan hari ini kita akan mendistribusikan 21.000," ucapnya.
Sementara itu, Branch Manager PT Salim Ivomas Pratama, Tjin Hok menyebut selama ini perusahaannya menyalurkan minyak goreng ke seluruh Sumatera, kecuali Lampung.
Saat ditemukan satgas pangan jumlah minyak yang tersedia pun masih dibawah standar perusahaan.
Dia menyebut seharusnya perusahaan memiliki stok minimum 200 ribu karton.
Editor : Odi Siregar
Artikel Terkait