Ratusan Warga Medan Bubuhkan Tanda Tangan Dukung Kinerja Kejaksaan

Ismail
Ratusan Warga Medan Bubuhkan Tanda Tangan Dukung Kinerja Kejaksaan

Ketua Komisi Kejaksaan DR Barita Simanjuntak SH.MH mengajak seluruh elemen masyarakat untuk tetap mendukung kejaksaan dalam penegakan hukum, khususnya tindak pidana khusus korupsi.

"Berbagai apresiasi diberikan kepada kejaksaan atas kerja-kerja hebat selama ini. Oleh sebab itu, kepercayaan masyarakat ini harus mampu dirawat dan menjadi tanggung jawab bersama agar Kejaksaan semakin profesional dan tetap berada di rel hukum," ujar Barita dalam diskusi saat itu.

Barita menjelaskan, Komisi Kejaksaan memiliki tanggung jawab besar dalam mewujudkan kejaksaan yang tangguh, memiliki personil yang profesional, berintegritas dan independen. 

Oleh sebab itu, tambah Barita, Komisi Kejaksaan tidak mampu bekerja sendiri dalam program-program kerjanya, perlunya peran serta seluruh elemen masyarakat.

Ketua Komisi Kejaksaan RI menegaskan, menegakan hukum tidaklah mudah. 

Editor : Ismail

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network