Ketua Umum PSBI, Dr Effendi MS Simbolon, yang juga hadir dalam acara tersebut, menyambut baik dan memberikan dukungan penuh terhadap seruan penutupan TPL oleh Ephorus HKBP. Menurutnya, langkah ini merupakan upaya mulia HKBP dalam menyelamatkan bumi.
"Ini bukan perjuangan kali pertama, dari sejak berdirinya TPL kami menolak dan hingga detik ini kami tetap konsisten. Dan kami berharap pesan ini tersampaikan ke bapak Presiden, karena kita adalah masyarakat yang peduli dengan bumi," pungkas Effendi Simbolon.
Editor : Chris
Artikel Terkait