Persiapan PON Sumut Libatkan 500 Atlet dan 200 Pelatih

Jafar
Wakil Gubernur Sumatera Utara, Musa Rajekshah membuka acara Rapat Kerja Provinsi KONI Sumut, di Hotel Le Polonia Medan, Rabu (23/3/2022). (Foto: Istimewa).

MEDAN, iNews.id - Wakil Gubernur (Wagub) Sumatera Utara (Sumut) Musa Rajekshah mengingatkan semua pihak,  khususnya seluruh pengurus di Cabang Olahraga (Cabor) untuk memanfaatkan dengan baik kesempatan menjadi tuan rumah gelaran Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI Tahun 2024. 

Hal ini disampaikan Ijeck, saat membuka acara Rapat Kerja Provinsi (Rakerprov) KONI Sumut di Hotel Le Polonia Medan, Rabu (23/3). 

"Kesempatan menjadi tuan rumah harus dimanfaatkan kalau tak bisa berarti kesalahan ada pada kita," ujar Ijeck. 

Sebanyak 34 Cabor, lanjut Ijeck akan dilaksanakan di Sumut. Di antaranya akuatik, atletik, balap sepeda, barongsai, berkuda equestrian, bermotor, biliar, binaraga (menunggu hasil tes doping). 

Lalu, bola voli, boling, bulu tangkis, catur, kriket, dance sport, drum band, e-sport, gateball, golf, gulat, hoki, jujitsu, kabaddi. 

Editor : Odi Siregar

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network