Kronologi Konflik Agraria Berdarah Dibungkus Isu Geng Motor di Selambo Percut Sei Tuan

Jafar
ragedi berdarah mengguncang Jalan Selambo Raya, Percut Sei Tuan, Deliserdang pada Selasa 22 Oktober 2024 dini hari tadi. Foto: Ist

5. Kapolsek Medan Tembung, Kompol Jhonson Sitompul belum dapat memastikan kelompok mana saja yang terlibat dalam bentrokan itu, maupun motif yang memicu bentrokan tersebut. 

6. Sedangkan  Kepala Unit Reserse Kriminal Polsek Medan Tembung, AKP Japri Simamora, menyebut peristiwa bentrok itu dipicu permasalahan penguasaan tanah di areal lahan garapan tersebut.

7. Pernyataan Japri ini menegaskan bentrok akibat permasalahan tanah. Kelompok yang saat ini menggarap dan membuka posko di lahan itu diserang. Tapi kita belum tahu dari pihak penggarap mana yang menyerang. Ini masih ditelusuri," sebutnya. 

8. Sementara lahan yang menjadi ajang konflik adalah lahan eks HGU (Hak Guna Usaha) PT Perkebunan Nusantara 2 Tanjung Morawa. 

Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network