Kejari Medan Ringkus Tersangka Korupsi Aset PT KAI Rp21,91 Miliar
Sabtu, 19 April 2025 | 10:52 WIB

“Ini bentuk nyata perlawanan terhadap penegakan hukum. Namun kami tetap bertindak profesional, menjunjung HAM, dan memberikan hak pendampingan hukum kepada tersangka,” ujar Rizza.
Atas perbuatannya, tersangka dijerat dengan Pasal 2 ayat (1) subsider Pasal 3 jo Pasal 18 ayat (1) UU Nomor 31 Tahun 1999 sebagaimana diubah dengan UU Nomor 20 Tahun 2001 jo Pasal 55 ayat (1) ke-1 KUHP. Ia juga dikenakan Pasal 15 jo Pasal 18 ayat (1) UU yang sama.
"Audit Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI mencatat kerugian negara akibat perbuatan RS mencapai Rp21.911.000.000," pungkas Rizza.
Editor : Ismail