get app
inews
Aa Text
Read Next : Bawaslu Usulkan Pemilu dan Pilkada Digelar Pada Tahun yang Berbeda

Aktivis 98 Ingatkan Jokowi - Ma'ruf Amin Menjauh Dari Usulan Perpanjangan Masa Jabatan

Sabtu, 26 Februari 2022 | 20:29 WIB
header img
Majelis Nasional Perhimpunan Pergerakan 98 (Foto: Istimewa).

" Tidak ada alasan mendasar dan mendesak merubah konstitusi UUD 1945 menambah masa jabatan presiden dari dua periode menjadi tiga periode atau menyamarkannya lewat perpanjangan masa jabatan presiden hingga merubah tata cara pemilihan presiden dikembalikan lewat MPR." ujar eks Direktorat Relawan Tim Kampanye Jokowi - Ma'ruf Amin, Sumut ini.

Kalau masih memaksakan perpanjangan masa jabatan presiden tanpa landasan konstitusi, ujarnya, maka jalanan akan dipenuhi unjuk rasa menolak perpanjangan masa jabatan presiden.' Silahkan kalau Jokowi, para ketua umum parpol dan kelompok opurtunis itu ingin Indonesia berdarah - darah lagi. Tapi kami yakin Jokowi tidak ingin itu terjadi." ujar Sahat menegaskan.

Editor : Odi Siregar

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut