get app
inews
Aa Text
Read Next : Pemprov Sumut Gelar Mudik Gratis Nataru, Sediakan 1.200 Kursi ke 6 Destinasi

Wisatawan Lokal dan Mancanegara Tumpah Ruah di Festival Bunga dan Buah Tanah Karo 2023

Jum'at, 07 Juli 2023 | 20:09 WIB
header img
Festival Buah dan Bunga Kabupaten Karo Tahun 2023. (Foto: Jafar/iNewsMedan)

Salah seorang wisatawan asal Swiss, Eberly mengatakan bahwa dirinya bersama pasangannya berlibur ke Indonesia khususnya Brastagi, Karo selain melihat keindahan alamnya juga ingin menyaksikan gelaran budaya Kabupaten Karo. 

"Saya sudah tiga hari disini (Brastagi), selain berlibur menikmati indahnya alam Tanah Karo juga kemarin melihat informasi adanya Festival Buah dan Bunga, makanya saya penasaran dan ternyata kebudayaan disini sangat menawan," ucapnya.


(Foto: Jafar/iNewsMedan)

Selain itu, pengunjung dari Kota Jakarta, Andi mengatakan bahwa dirinya datang ke Tanah Karo selain untuk berlibur, juga untuk menyaksikan Festival Buah dan Bunga. 

"Acaranya sangat bagus dan menampilkan berbagai macam ciri khas setiap daerah yang ada di Kecamatan Karo," katanya saat menyaksikan festival tersebut.

Sementara itu, Andini warga dari Kota Medan menyatakan hal yang sama. Di mana, Festival Buah dan Bunga Tahun ini sangat meriah dibandingkan dengan tahun sebelumnya.

Editor : Jafar Sembiring

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut