Penerbangan luar negeri
- Bandara Kelas Utama/Kelas I Khusus tarif tiap 1.000 Kg per 12 jam atau bagiannya 0,70 dolar AS
- Bandara Kelas I tarif penyimpanan tiap 1.000 Kg per 12 jam atau bagiannya 0,60 dolar AS
- Bandara Kelas II, III, dan IV (Satuan Pelayanan) tiap 1.000 Kg per 12 jam atau bagiannya 0.45 dolar AS
Penggunaan bandara untuk pesawat udara di luar jam operasi dihitung per sekali lepas landas dan/atau pendaratan dengan perhitungan tarif jasa pendaratan dikalikan jumlah jam penggunaan bandara di luar jam operasi dengan tarif minimum Rp40.000.
Sementara penggunaan bandara alternatif dihitung per sekali pendaratan atau lintas sesuai dengan kelas bandara, jenis penerbangan dan bobot pesawat dengan perhitungan 25 persen kali tarif jasa pendaratan pesawat udara.
Artikel ini telah terbit di halaman iNews.id dengan judul Tarif Parkir Jet Pribadi Tembus Rp25 juta per Hari, Netizen Auto Melongo
Editor : Odi Siregar