get app
inews
Aa Text
Read Next : Prestasi Membanggakan! Universitas Medan Area Jadi PTS Nomor 1 di Sumatera Utara

Kinerja APBN Dalam Mendukung Program Pemulihan Ekonomi di Sumut

Rabu, 03 Agustus 2022 | 13:16 WIB
header img
Plt Kakanwil DJPB Sumut, Heru P. Nugroho dalam kegiatan zoom meeting dalam rangka publikasi pelaksanaan APBN. (Foto: Istimewa).

Peran APBN sebagai shock absorber sangat diperlukan dengan tetap memperhatikan kesehatan APBN agar tetap sustainabel dan kredibel dalam menjaga perekonomian dari tekanan ekonomi global yang masih volatile. 

Perwakilan Kementerian Keuangan (Kemenkeu Satu) Sumatera Utara sebagai pengelola fiskal di daerah akan terus berkolaborasi bersama instansi vertikal K/L, pemerintah daerah, dan seluruh stakeholder terkait untuk terus mendukung pemulihan ekonomi di Sumatera Utara. 

Optimisme Tetap harus dipelihara seiring transisi dari pandemi menuju fase endemi dengan upaya perluasan cakupan vaksin guna mengembalikan kepercayaan diri masyarakat untuk kembali menghidupkan aktifitas ekonomi. Dimana hingga 30 Juni 2022 cakupan vaksinasi di Sumatera Utara telah mencapai 11.002.974 dosis untuk vaksi 1, 9.409.081 untuk vaksin II, dan sebanyak 2.828.949 untuk vaksin III/booster.

Editor : Jafar Sembiring

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut