10 Hari Awal Dzulhijjah Pengusaha Arab Saudi Bakar Buku Catatan Utang, Maafkan Semua yang Berutang
Utang adalah kewajiban yang harus segera dilunasi atau dibayar. Namun bagi Salim bin Fadghan Al Rashidi, seorang pengusaha Arab Saudi, bakar buku catatan utang.