get app
inews
Aa Text
Read Next : Kejar Mimpi Wealth Fest Hadir di USU: Mahasiswa Diajak Berinvestasi Sejak Dini

5 Tips Memilih Kost Bagi Mahasiswa Baru

Jum'at, 15 Juli 2022 | 09:30 WIB
header img
Tips Memilih Kost (Foto: Thahanit/EE)

4. Lihat Kondisi Kamar

Kondisi kamar yang nyaman dan aman akan membuat kamu betah berada di kost. Untuk itu, sangat penting untuk melihat kondisi kamar yang akan kita sewa. Misalnya adalah soal pencahayaan. 

Kamu bisa mengecek apakah pencahayaan di kamar tersebut mencukupi atau sebaliknya yang membuat ruangan menjadi lembab. Pertimbangkan juga ventilasi kamar.

5. Perhatikan Lingkungan Sekitar Kost

Tak hanya melihat kondisi di dalam kos saja, kamu juga harus mengecek bagaimana keadaan lingkungan di sekitar kost tersebut.

Apakah lingkungannya ramai atau tidak? Atau apakah ada fasilitas seperti tempat makan, tempat ibadah, atau minimarket di dekat kos. Pastikan juga keamanan, kebersihan, dan kenyamanan lokasi kost tersebut.

Nah, itulah sejumlah tips memilih kost yang patut kamu pertimbangkan saat mencari kost baru. Semoga bermanfaat.

Editor : Odi Siregar

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut