get app
inews
Aa Text
Read Next : Prestasi Membanggakan! Universitas Medan Area Jadi PTS Nomor 1 di Sumatera Utara

Delay Shipment Berkurang, Ekspor Karet Sumut Meningkat

Senin, 11 Juli 2022 | 13:02 WIB
header img
Delay shipment berkurang, ekspor karet di Sumut meningkat. (Foto: Istimewa).

"Akhir semester I atau awal semester II biasanya akan ada peningkatan permintaan dari pabrik ban untuk menambah stok. Permintaan ini mungkin saja dialihkan ke negara produsen lainnya yang lebih menguntungkan, baik dari sisi produksi maupun harga," jelas Edy.

Lebih lanjut, harga karet rata-rata untuk TSR20 pada Juni 2022 FOB Singapura adalah 163.92 sen AS per kg atau naik 2,06 sen dibandingkan rata-rata bulan sebelumnya. Harga penutupan pada 8 Juli sebesar 160,5 sen. Harga ini tergolong rendah dan masih jauh dari level renumerative untuk petani karet, yakni 2,5 USD.

Editor : Jafar Sembiring

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut