BREAKING NEWS Prabowo Lantik Komite Reformasi Polri Diisi 10 Tokoh, Berikut Nama-Nama Mereka

iNews TV, Vitrianda Hilba Siregar
Presiden Prabowo Subianto secara resmi melantik 10 tokoh lintas bidang sebagai anggota Komite Percepatan Reformasi Polri di Istana Kepresidenan, Jakarta, Jumat sore (7/11/2025). Foto: iNews TV

Komite Reformasi Polri ini dibentuk dengan tugas utama merumuskan dan mengawasi implementasi perubahan struktural, kultural, dan instrumental di dalam Polri. Kehadiran tokoh-tokoh non-kepolisian yang kuat diyakini akan memberikan pengawasan independen dan rekomendasi perbaikan yang objektif.

Presiden Prabowo Subianto dalam sambutannya menegaskan bahwa pembentukan komite ini adalah jawaban pemerintah terhadap tuntutan masyarakat akan Polri yang lebih profesional dan akuntabel. Komite yang bersifat ad hoc ini diharapkan dapat bekerja secara cepat dan efektif untuk mengembalikan kepercayaan publik terhadap institusi kepolisian.



Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network