7. Brasilia, Brasil
Kota Brasilia di Brasil menjadi salah satu wilayah dengan waktu puasa tercepat. Namun tidak lebih cepat dari wilayah-wilayah sebelumnya, kaum Muslimin di kota ini harus menjalani puasa 12–13 jam.
8. Harare, Zimbabwe
Sama halnya dengan Brasilia di Brasil, umat Islam di Kota Harare, Zimbabwe, juga harus menjalani ibadah puasa 12–13 jam.
9. Jakarta, Indonesia
Tidak jauh berbeda dengan dua negara sebelumnya, beberapa kota di Indonesia termasuk DKI Jakarta juga memiliki durasi puasa 12–13 jam.
10. Kuala Lumpur, Malaysia
Sama halnya dengan Indonesia, kaum Muslimin di Malaysia juga menjalani durasi puasa yang kurang lebih sama dengan Tanah Air kita yakni 13–14 jam.
11. Singapura
Negara tetangga lainnya yang mempunyai durasi waktu terpendek dalam menjalani ibadah puasa adalah Singapura, yaitu kira-kira 13 hingga 14 jam sehari.
Wallahu a'lam bishawab.
Editor : Odi Siregar
Artikel Terkait