BREAKING NEWS: Kecelakaan Beruntun di Medan Libatkan Vellfire, Avanza, dan Betor, Dua Korban Luka

Jafar Sembiring
Kecelakaan lalu lintas beruntun melibatkan mobil Toyota Vellfire, Toyota Avanza, dan sebuah becak motor (betor) terjadi di Jalan Sei Batang Hari, Kelurahan Babura, Kecamatan Medan Sunggal, Kota Medan, pada Senin (21/7/2025) pagi. Foto: Ist

Panit Lantas Polsek Sunggal, Ipda Misrianto, menyatakan bahwa pihaknya masih menyelidiki penyebab pasti kecelakaan tersebut. "Kita sudah kumpulkan bahan keterangan dan melakukan olah TKP. Dugaan sementara masih kita dalami, termasuk kemungkinan unsur kelalaian,” jelasnya.

Hingga kini, kasus kecelakaan tersebut masih dalam penanganan unit Lantas Polsek Sunggal. Polisi juga tengah menelusuri identitas penumpang yang berada di dalam mobil Vellfire.



Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network