Pembeli Ngamuk Minta E-Money Gratis, Penjaga Konter Pulsa di Medan Jadi Korban Kekerasan

Jafar Sembiring
Pembeli Ngamuk Minta E-Money Gratis, Penjaga Konter Pulsa di Medan Jadi Korban Kekerasan. Foto: Tangkapan Layar

"Korban mengalami penganiayaan yang mengakibatkan luka memar pada tangan sebelah kiri akibat pukulan pelaku menggunakan kayu dan kursi plastik," ujar AKP Dwi Himawan Chandra, Selasa (15/4/2025).

Saat ini, pihak kepolisian dari Polsek Medan Area tengah melakukan penyelidikan dan pengembangan lebih lanjut untuk menangkap pelaku Adelan Perdana.

"Untuk pelaku pemukulan dalam proses pengembangan pencarian," tutup Kapolsek.



Editor : Jafar Sembiring

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network