Nahasnya, saat terjatuh, parang yang dibawa korban justru menusuk tubuhnya sendiri. "Dan sajam yang dipegang tersebut tertancap di badan Disgo Wilis," ujar Kanit.
Polisi mengatakan bahwa atas kejadian tawuran ini, pihaknya telah mengamankan dua orang remaja, yaitu Dimas Syahputra, Fikri, dan Riski.
"Sedangkan korban masih menjalani perawatan di rumah sakit," pungkasnya.
Editor : Jafar Sembiring
Artikel Terkait