Resmikan Ramadhan Fair XIX, Rico Waas Minta Aktivitas Jual Beli Dihentikan Saat Tarawih

Jafar Sembiring
Resmikan Ramadhan Fair XIX, Rico Waas Minta Aktivitas Jual Beli Dihentikan Saat Tarawih. Foto: Diskominfo Pemko Medan

Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan, Benny Sinomba Siregar, melaporkan bahwa Ramadhan Fair XIX akan berlangsung mulai 8 hingga 27 Maret 2025, dengan berbagai kegiatan seperti bazar kuliner dan UMKM, pertunjukan bakat Medan Talent, perlombaan, tabligh akbar, Nuzulul Quran, Islamic Corner, dan hiburan dari artis nasional.

Kegiatan ini digelar di dua lokasi, yaitu Taman Sri Deli dan Lapangan Warna Warni Martubung. Terdapat 164 stand umum dan 36 stand instansi/kecamatan di Taman Sri Deli dan Jalan Masjid, serta 30 stand di Lapangan Warna Warni Martubung.



Editor : Jafar Sembiring

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network