PT KIS Biofuels Indonesia Mulai Pembangunan Pabrik BioCNG Komersial di Labusel, Begini Penampakannya

Odi Siregar
PT KIS Biofuels Indonesia Mulai Pembangunan Pabrik BioCNG Komersial di Labusel, Begini Penampakannya. (Foto: Istimewa)

Proyek ke-2 ini merupakan sebuah langkah maju setelah suksesnya pengoperasian komersial pabrik BioCNG komersial pertama di Indonesia, yaitu di PT Ukindo Langkat Belangkahan. Sesuai dengan rencana awal PT KIS Biofuels Indonesia akan membangun 25 plant pabrik BioCNG di Indonesia.


PT KIS Biofuels Indonesia Mulai Pembangunan Pabrik BioCNG Komersial di Labusel, Begini Penampakannya. (Foto: Istimewa)

PT KIS Biofuels Indonesia tengah mempercepat pembangunan dan berencana menyelesaikan 25 pabrik BioCNG pada tahun 2026 mendatang.



Editor : Odi Siregar

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network