Partisipasi Aktif Dibutuhkan! Bawaslu Sumut Ajak Media dan Masyarakat Cegah Hoaks Pemilu 

Ismail
Kegiatan Sosialisasi Pengawasan Pemilu Partisipatif kepada stakeholder. (iNewsMedan.id)

" Tapi, memberikan suara dan ada pemilih yang meneruskan suaranya lebih dari satu kali, di TPS masih ada distribusi logistik untuk mendukung Caleg-caleg atau Paslon-Paslon tertentu. Dan itu sedang kita Mapping," kata Suhadi. 

Sementara itu dalam kegiatan Sosialisasi Pengawasan Pemilu Partisipatif tersebut  menghadirkan narasumber antara lain Pemerhati Pemilu, Benget Manahan Silitonga, Pengamat Politik dari Universitas Sumatera Utara (USU), Faisal Mahrawa dan Sekretaris Aliansi Jurnalis Independen (AJI) Kota Medan, Jeffry S. 

Kegiatan ini, dihadiri para jurnalis Kota Medan, dan mahasiswa dari berbagai perguruan tinggi di Kota Medan.



Editor : Ismail

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network