Berikut Amalan di Hari Jumat yang Pahalanya Berlipat Jika Dikerjakan

Vitrianda Hilba Siregar/Jafar
Berikut amalan di Hari Jumat yang pahalanya berlipat jika dikerjakan. (Foto: Rus Akbar/Okezone)

JAKARTA, iNewsMedan.id - Amalan-amalan di Hari Jumat cukup banyak dan jika dikerjakan, maka pahala tambahan akan mengalir. Bahkan, saat menghadap wajah khatib yang sedang berkhotbah juga sunnah Rasulullah. Artinya dengana melihat wajah khotib, sudah terhitung pahala. 

Berikut ini beberapa amalan sunnah di Hari Jumat disampaikan Ustaz Aan Chandra Thalib El Gharantaly dikutip pada Selasa (16/2/2021)

1. Membaca surat al-Kahfi pada malam Jum'at. Bila tidak sempat membacanya di malam hari boleh membacanya disiang hari.(HR. Ad-Darimi, An-Nasa'i, Al Hakim)

2. Membaca surat As-Sajdah dan surat Al-Insan secara sempurna pada dua rakaat sholat Shubuh (HR. Bukhari dan Muslim serta yang lainnya)

3. Memperbanyak selawat kepada Nabi Muhammad shallallahu alaihi wasallam.(HR. Abu Dawud)

Editor : Jafar Sembiring

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network