Wajib Dicoba! Ini Rahasia Awet Muda Yuni Shara di Usia 50 Tahun

Inas Rifqia Lainufar
Rahasia Yuni Shara awet muda di usia 50 tahun (Foto: Instagram Yuni Shara)

4.Perawatan kulit botox dan skin booster

Dengan harta yang dimiliki, mudah saja bagi Yuni Shara untuk melakukan perawatan kulit yang membuatnya tampak lebih muda. Ia memilih perawatan botox untuk mengurangi kerutan di wajahnya.

Selain botox, Yuni Shara juga rutin menutrisi kulitnya dengan skin booster. Perawatan ini dilakukan dengan menginjeksi vitamin atau zat kimia lainnya seperti asam hialuronat atau DNA salmon ke dalam kulit.

Nah, itulah sederet rahasia Yuni Shara awet muda di usia 50 tahun. Meskipun sejumlah rahasia tersebut terdengar sangat klise, nyatanya banyak orang yang merasa tidak sanggup menjalaninya.

Editor : Odi Siregar

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network