get app
inews
Aa Text
Read Next : Jejak Kaki Dinosaurus Ditemukan Peneliti Asal Amerika, Ukurannya Seluas Stadion

Cerita Rizal Ramli Kembangkan Danau Toba Hingga Buat Teater Empat Dimensi

Selasa, 22 Maret 2022 | 18:32 WIB
header img
Rizal Ramli saat berkunjung ke Kota Medan. Senin, (21/3/2022). (Foto: Odi Siregar).

Rizal Ramli juga menceritakan pada saat zaman es banyak binatang seperti Dinosaurus mati akibat letusan gunung Toba. 

"Jadi, binatang yang besar-besar yang hidup pada zaman es Dinosaurus dan lain-lain, pada mati, ganti jadi komodo, kecil-kecil, itu gara-gara kejadian di Danau Toba, jadi sejarah ini dahsyat tapi belum ada yang ceritain, makanya saya bikin otorita Danau Toba," terangnya. 

Tidak hanya itu, pada saat menjabat sebagai Menko Ekonomi, Rizal Ramli juga sudah bicara dengan Smithsonian Institutes, supaya nantinya akan dibuat teater di Danau Toba yang empat dimensi (4D), cerita tentang sejarah tersebut. 

"Misalnya ada es, kamu di dalam studio film itu, di bioskop, merasa kamu kena es, ada ledakan abu kamu berasa kena abu, ada dinosaurus gede, kamu merasa kayak kamu mau dimakan gitu, itu di dunia baru ada dua biji, bioskop kayak gitu," tandas Rizal Ramli.

Editor : Odi Siregar

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut