5 Aplikasi Pinjol Cepat Cair 2025, Apa Saja?

JAKARTA, iNewsMedan.id - Mengetahui aplikasi pinjol yang cepat cair sangat penting, terutama karena bisa menjadi solusi saat seseorang membutuhkan dana dengan segera.
Namun, penggunaan aplikasi pinjol harus dilakukan dengan bijak, karena setiap pinjaman dikenakan bunga yang cukup tinggi. Berikut adalah daftar aplikasinya.
5 Aplikasi Pinjol Cepat Cair 2025
1. SPinjam
ShopeePinjam atau SPinjam merupakan salah satu aplikasi pinjol di Indonesia dari Shopee yang disediakan oleh PT Lentera Dana Nusantara. Perusahaan ini sudah terdaftar dan diawasi langsung oleh OJK ini menawarkan bunga mulai 1,95 persen per bulan.
Adapun, pinjaman minimal di SPinjam Rp500.000 dengan pilihan tenor 2, 3, 6, 12 bulan.
Editor : Jafar Sembiring