get app
inews
Aa Read Next : Antonius-Komando Luncurkan Program Integrasi Sektor Kreatif untuk Tingkatkan Ekonomi Karo

Women20 Summit di India, Delegasi Indonesia Hadirkan Best Practice dari Sispreneur

Senin, 19 Juni 2023 | 14:15 WIB
header img
Chair W20 Indonesia 2022, Hadriani Uli Silalahi, Chair W20 India, Dr. Sandhya Purecha, Kepala Delegasi W20 Indonesia, Giwo Rubianto, dan Group Head Corporate Communications XL Axiata, Retno Wulan di Summit W20 di India. (Foto: Istimewa)

Sebagai informasi, Women20 (W20), merupakan Engagement GroupG20 yang membentuk jaringan pemberdayaan perempuan untuk mendorong pengadopsian komitmen G20 dalam isu perempuan. Tujuan utama W20 adalah untuk mempromosikan pemberdayaan ekonomi perempuan sebagai bagian integral dari proses G20.

Keanekaragaman dan partisipasi penuh sangat penting untuk mendorong ekonomi dan masyarakat yang tangguh, berkelanjutan dan layak, sedangkan sistem homogen menanggung risiko dan ketidakpastian.

Pemberdayaan ekonomi perempuan dengan demikian sangat mendasar bagi dunia yang makmur dan penting untuk pertumbuhan ekonomi, ekonomi yang stabil dan pembangunan sosial.

Editor : Odi Siregar

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut