get app
inews
Aa Text
Read Next : Kualifikasi Piala Dunia 2026: Main 10 orang, Garuda Tekuk Arab Saudi 2-0 Dihadapan Ribuan Penonton

Taat Ibadah Jadi Kunci Sukses Timnas Indonesia U-16, Bima Sakti: Gak Salat Kena Denda

Sabtu, 13 Agustus 2022 | 13:00 WIB
header img
Timnas Indonesia juara Piala AFF U-16 2022 usai menang 1-0 atas Vietnam pada final di Stadion Maguwoharjo, Jumat (12/8/2022) malam. (Foto: PSSI)

Lebih lanjut, Bima Sakti mengatakan disiplin ibadah ini menjadi salah satu kunci sukses Timnas Indonesia U-16. Pelatih asal Balikpapan itu pun berpesan kepada Garuda Asia agar tetap merendah meski sudah mencapai kesuksesan di Piala AFF U-16 2022. 

“Dan alhamdulillah selama kita menjalankan ibadah bersama-sama, kita utamakan akhirat dulu, saya juga sampaikan ke mereka, tidak perlu berlebihan euforianya, kita syukuri saja, tetap rendah hati. Karena kalau kita mulai sombong, kita akan hancur,” pungkasnya. 

Editor : Ismail

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut