Truk Pengangkut Kayu di Simalungun Terjun ke Jurang, Sopir Tewas
Kamis, 28 Juli 2022 | 11:34 WIB
Korban akhirnya berhasil dievakuasi sekitar pukul 10.10 WIB selanjutnya diserahkan kepada pihak kepolisian dan langsung dibawa ke RSUD Parapat.
"Alhamdulillah akhirnya korban berhasil kita evakuasi dan langsung kita serahkan kepada pihak kepolisian guna proses lebih lanjut, kami membutuhkan waktu sekitar 3 jam untuk evakuasi dikarenakan kondisi medan yang cukup labil dan muatan kayu yang cukup banyak sehingga menyebabkan korban yang terjepit di dalam kabin kendaraan sangat sulit dievakuasi, kami harus terlebih dahulu mengamankan kayu disekitar lokasi agar memperluas ruang evakuasi," tandasnya.
Editor : Ismail