get app
inews
Aa Text
Read Next : Polda Sumut Anjangsana Jenguk Prajurit TNI Jelang HUT Bhayangkara ke 78

Ini Syarat Jadi Istri Prajurit TNI, Calon Ibu Persit Wajib Baca

Kamis, 23 Juni 2022 | 11:00 WIB
header img
Syarat Menjadi Istri TNI dan Tes yang Harus Diikuti (Foto: Persitpusat)

2. Tes Calon Istri TNI

Berikut ini deretan tes yang harus dilalui untuk menjadi istri TNI:

1.Pemeriksaan Penelitian Khusus 

Tes pertama yang harus dilalui calon istri TNI adalah pemeriksaan penelitian khusus. Tes ini untuk menguji pengetahuan kenegaraan.

Selain itu, pandangan tentang organisasi ilegal di Indonesia juga akan dinilai.

2. Pemeriksaan Kesehatan

Pada tes ini, calon istri TNI akan melalui pengecekan menyeluruh mengenai kondisi kesehatannya. Sebagai tambahan untuk calon istri akan ada tes keperawanan. Namun, pada beberapa kasus tes ini hanya berupa wawancara singkat saja.

3.Pembinaan Mental

Calon istri TNi juga akan menjalani pembinaan mental dari Disbintal TNI. Biasanya, bentuk pembinaannya adalah pemberian nasehat yang berkaitan dengan cara membina rumah tangga. Selain itu, pengetahuan agama calon istri juga akan dinilai.

4.Menghadap Pejabat Kesatuan

Tahapan selanjutnya adalah menghadap ke pejabat kesatuan di tempat calon suami bekerja. Tujuan dari tahapan ini adalah untuk wawancara singkat serta melaporkan status pengurusan dokumen.

Itulah syarat menjadi istri TNI dan tes yang harus diikuti yang berhasil iNews.id rangkum.

Editor : Odi Siregar

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut