Renungan Jelang Maghrib Maut Datang Tiba-tiba, saat Tertawa pun Kematian Bisa Menghampiri

Vitrianda Hilba Siregar
Kematian atau maut datang tiba-tiba merupakan sebuah kesedihan mendalam bagi yang ditinggalkan. Foto: MPI

MEDAN, iNewsMedan.id -  Renungan jelang maghrib, kematian atau maut datang tiba-tiba merupakan sebuah kesedihan mendalam bagi yang ditinggalkan. Kematian adalah proses yang tak terhindarkan bagi setiap makhluk hidup, kadang datang tanpa peringatan. Hal ini seringkali membuat sebagaian orang merasa tidak siap dan bertanya-tanya mengapa hal ini bisa terjadi.

Ketahuilah kematian atau maut datang tanpa diundang menghampiri yang bernyawa. Entah kapan datangnya maut, namun yang pasti kematian akan tiba.

Maut atau kematian menjadi pengingat untuk hidup selalu dalam ajaran Islam. Maut dan kematian datang:    

1. Saat kita sedang tertawa dan bahagia bisa jadi ajal kita sudah dekat, maka jangan pernah lupa senantiasa menyiapkan bekalnya, sebab kematian bisa datang tiba-tiba.

2. Maut selalu punya cara bila tiba waktunya, tidak peduli anda siapa, dimana dan dalam keadaan apa.

3. Kubur adalah tempat manusia dari segala usia, maka jangan pernah merasa aman dengan usia muda, karena syarat mati tidak harus menunggu tua.

4. Pada akhirnya kita akan sadar dan menyesal bahwa semua yang pernah kita banggakan ketika di dunia benar-benar tak berarti di dalam kubur, kecuali amal.

Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network