Pengabdian Masyarakat ini juga memberikan dampak positif bagi masyarakat setempat, seperti yang diungkapkan oleh Irwansyah, mitra dalam kegiatan ini.
"Besar harapan kami kegiatan seperti ini dapat terus dilaksanakan di kampung kami ini," ujarnya.
Selain melibatkan warga nelayan, kegiatan ini juga melibatkan 6 mahasiswa Departemen Teknik Sipil USU, yaitu Arya, Abdul Malik, Zhilaldy, Hissan, Anggi, dan Fatur, yang mendapat pengalaman berharga di luar kampus melalui program pengabdian MBKM.
Pelaksanaan kegiatan ini sesuai dengan IKU 5 Perguruan Tinggi, di mana hasil kerja dosen digunakan oleh masyarakat, dan IKU 2 Perguruan Tinggi, yang menekankan pengalaman mahasiswa di luar kampus.
Editor : Ismail
Artikel Terkait