Bobby Nasution Dukung Gibran, PDIP Kota Medan Tunggu Instruksi Pusat 

Ismail
Bendahara DPC PDIP Kota Medan, Boydo HK Panjaitan (iNewsMedan.id)

Sebelumnya Wali Kota Medan Bobby Nasution memastikan dukungan pencalonan kakak iparnya Gibran Rakabuming Raka menjadi Calon Wakil Presiden (Cawapres), Prabowo Subianto. 

" Pasti," ujar Bobby singkat, saat ditanya wartawan di Kantor Wali Kota Medan, Kamis (25/10/2023). 

Disinggung soal statusnya yang masih menjadi kader PDIP dan juga juru kampanye Ganjar-Mahfud, Bobby mengatakan masih akan mendiskusikan. 

"Selama ini, sejauh ini saya masih jadi kader (PDIP) nanti ini akan saya diskusikan dulu," ujarnya.

 

Editor : Ismail

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network