Apa Syarat Centang Biru di Instagram?
1. Berusia minimal 18 tahun
2. Profil berkaitan dengan nama dan menyertakan foto profil wajah
3. Mengaktifkan autentikasi dua faktor setelah menyelesaikan pembayaran
4. Memenuhi persyaratan, seperti riwayat posting
5. Memiliki tanda pengenal resmi sesuai nama dan foto profil
6.Memenuhi ketentuan pengguna dan komunitas Meta.
Adapun, pembayaran untuk cara dapat centang biru di Instagram akan diinfokan setelah melakukan permintaan pada akun yang diinginkan. Anda cukup membayar Rp100 ribu per bulannya. Menarik bukan?
Artikel ini telah terbit di halaman iNews.id dengan judul Cara Dapat Centang Biru Instagram Resmi, Cuma Bayar Rp100 Ribu Saja!
Editor : Odi Siregar
Artikel Terkait