Ketua TP PKK Medan Kahiyang Ayu Beri Makanan Tambahan pada Anak Stunting

Jafar
Ketua TP PKK Medan, Kahiyang Ayu. (Foto: Dok Pemko Medan)

Dia menyampaikan, pada periode 2022 sampai Mei 2023 terjadi penurunan angkat stunting di Medan Sunggal dari 26 kasus menjadi 22. Namun, per Juni 2023 terdata 4 penambahan kasus baru. “Data terbaru dari bulan Juni 2023 sampai sekarang ada 26 anak stunting,” sebutnya. 
 
Dalam kesempatan itu dia memaparkan inovasi yang dilakukan pihaknya dalam penanganan stunting. Pada 2021, sebutnya, Kecamatan Medan Sunggal membentuk Pondok Gizi.

Tahun 2022, pihaknya membuat Gerakan Peduli Anak Stunting (Gerpas) yang setiap bulan memberikan makana tambahan kepada anak stunting dan pada 2023 dibentuk Posyandu Stunting (Posting).



Editor : Odi Siregar

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network