EDC BRI Dilengkapi QR Code, Mudahkan Nasabah Lakukan Pembayaran

Kharisma
EDC BRI Dilengkapi QR Code, Mudahkan Nasabah Lakukan Pembayaran. (Foto: Istimewa)

Elizabeth menjelaskan, masyarakat yang menggunakan QRIS dalam setiap transaksi akan lebih memudahkan transaksi digital maupun non tunai.

Sebab, transaksi QRIS memberi manfaat karena bisa dilakukan dalam waktu yang cepat. Transaksi QRIS juga memudahkan penggunanya karena tidak perlu membawa uang tunai.

Lebih lanjut Elizabeth mengungkapkan, pada periode 17 Juni 2023 hingga 21 April 2024 mendatang, pihaknya memberikan promo berupa EPIQ REWARDS kepada masyarakat yang berbelanja di Delipark Mall Medan dan melakukan transaksi mudah dan nyaman dengan Bank BRI. 

"Masyarakat memiliki kesempatan untuk memenangkan Grand Prize 1 unit mobil Honda CRV dan berbagai hadiah menarik lainnya. Adapun caranya dengan melakukan pembayaran menggunakan EDC/QRIS BRI. Kemudian menukarkan struck belanja dan bisa mendapatkan langsung 2 point," ujarnya.

Elizabeth menambahkan, bagi pengunjung yang berbelanja di SOGO Delipark Mall juga akan mendapatkan undian hadiah yang menarik.

Editor : Odi Siregar

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network