Gak Pakek Ribet, 4 Cara Ini Bisa Menghilangkan Bau Ketiak, Apa Saja?

kevi laras
Ilustrasi ketiak. (Foto: centritv)

2. Pakai soda kue: Ya, trik ini bisa jadi salah satu pilihan menghilangkan bau ketiak secara alami. Buat pasta dengan menggunakan soda kue dan air. Oleskan pasta ke ketiak dan biarkan mengering. Soda kue menyeimbangkan asam pada kulit dan mengurangi bau ketiak tak sedap.

3. Semprot lemon: Buah yang mengandung vitamin C dan asam ini ternyata mampu mengurangi bau ketiak, karena bisa membunuh bakteri. Triknya, bisa dengan mencampur jus lemon dan air dan masukkan ke dalam botol semprot. Semprotkan campuran tersebut di area ketiak.

4. Kurangi makan bawang dan makanan pedas: Ternyata makanan atau minuman yang mengandung bawang bisa mempengaruhi aroma ketiak. Selain itu, makanan yang cenderung membuat lebih banyak berkeringat, seperti cabai atau makanan pedas lainnya, dapat menyebabkan bau ketiak. Aroma makanan seperti bawang merah atau bawang putih, dikatakan bisa terbawa di keringat loh!

Artikel ini telah terbit di halaman Okezone dengan judul Trik Sederhana Usir Bau Ketiak, Yuk Dicoba!

Editor : Odi Siregar

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network