Apa Saja Ciri-Ciri Asam Lambung Naik? Berikut Ulasannya

Dyah Ratna Meta Novia
Ilustrasi asam lambung. (Foto: Shutterstock)

MEDAN, iNewsMedan.id - Ciri-ciri asam lambung naik kerap membuat perut terasa mual dan ingin muntah, serta keringat dingin. Kemudian, perut dan dada juga terasa sakit hingga membuat tubuh tak nyaman.

Selain itu seseorang yang mengalami penyakit asam lambung juga akan meresakan beberapa ciri atau gejala.

Seperti dilansir WebMD, ciri-ciri umum asam lambung naik, apa saja?

1. Mulas dengan rasa sakit atau tidak nyaman seperti rasa terbakar yang mungkin berpindah dari perut atau dada, atau bahkan naik ke tenggorokan

2. Regurgitasi, rasa asam atau pahit yang masuk ke tenggorokan atau mulut

3. Kembung

4. Kotoran berdarah atau hitam atau muntah darah

5. Disfagia atau sensasi makanan tersangkut di tenggorokan

6. Cegukan yang tak kunjung reda

Editor : Odi Siregar

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network