Berikut Air Terjun Tertinggi di Indonesia, Ada yang Jadi Tempat Mahluk Gaib dan Hewan Buas

Nani Suherni
Air terjun tertinggi di Indonesia, Nokan Nayan. (Foto: Instagram/Pariwisata Sintang)

4. Air Terjun Batang Kapas 


Air Terjun tertinggi di Indonesia, Batang Kapas. (Foto: Instagram/Infoduniatravel)

Air terjun Batang Kapas berada di Kabupaten Kampar, Riau. Air terjun ini memiliki ketinggian 133 meter. Lokasi air terjun ini jaraknya 2 jam dari Pekanbaru. Tapi jangan khawatir, jalan menuju lokasi tersebut sudah beraspal. 

Namun, warga lokal menyarankan agar pengunjung tidak berada di lokasi tersebut pada malam hari. Dikhawatirkan ada hewan buas yang konon masih sering muncul di lokasi sekitar.

5. Air Terjun Lembah Harau  


Air Terjun tertinggi di Indonesia, Lembah Harau. (Foto: harau.org)

Air terjun tertinggi di Indonesia berikutnya terletak di Kota Payakumbuh, Sumatra Barat (Sumbar). Air terjun ini tercatat memiliki ketinggian 150 meter. Air terjun ini memiliki tujuh tingkat yang membuat pemandangan di semakin menarik.

6. Air Terjun Nokan Nayan 


Air terjun tertinggi di Indonesia, Nokan Nayan. (Foto: Instagram/Pariwisata Sintang)

Air terjun tertinggi di Indonesia selanjutnya berada di Desa Deme, Kecamatan Ambalau, Kabupaten Sintang, Kalimantan Barat. Air terjun ini memiliki ketinggian 180 meter.  

Air terjun ini rupanya memiliki kisah mistis. Berada di lingkungan Suku Dayak, tempat ini konon merupakan kampung mahluk halus. Bahkan di lokasi tersebut juga kerap dijadikan tempat ritual warga sekitar. Para pengunjung pun harus menjaga aturan ketika berada di air terjun tersebut. 

Editor : Jafar Sembiring

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network