Mengenal 4 Sekolah Unggulan dengan Pendirinya Tokoh Indonesia, Nomor 3 Milik Luhut Binsar Pandjaitan

Tika Vidya Utami
SMA Unggul Del, sekolah unggulan milik Luhut Binsar Pandjaitan di Kabupaten Toba Samosir, Sumut. (Foto : Faceook SMA Unggul Del)

4. Homeschooling Kak Seto

Homeschooling Kak Seto terletak di Bintaro, Tangerang Selatan. Pada sistem homeschooling bentukannya ini, Kak Seto, yang merupakan psikolog sekaligus tokoh pendidikan homeschooling Indonesia menerapkan sistem sekolah tiga hari yang telah diuji coba selama 13 tahun.

Sekolah unggulan milik Kak Seto ini dalam seminggu hanya tiga hari belajar dengan per harinya tiga jam. Kak Seto juga mempunyai sebuah sekolah formal Mutiara Indonesia Internasional yang bekerja sama dengan Universitas Cambridge di Inggris sejak 1982.

Dari dua sekolah yang dijalankannya, Kak Seto meyakini proses kegiatan belajar mengajar tiga hari dinilai mampu menghasilkan lulusan yang kompeten dan unggul. Lulusannya ada yang masuk UI, UGM hingga Universitas Diponegoro.

Editor : Odi Siregar

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network