Kemudian, di pulau Jawa rata-rata waktu tunggu antrean haji sekitar 15-30 tahun, seperti berikut
1. Jawa tengah (63 tahun) dengan 13.776 kuota
2. DI Yogyakarta (66 tahun) dengan 1.427 kuota
3. Jawa Timur (69 tahun) dengan 15.956 kuota
4. Banten (53 tahun) dengan 5.316 kuota
5. Kota Bogor (43 tahun) dengan 510 kuota
6. Kab Bekasi (59 tahun) dengan 1.725 kuota
7. DKI Jakarta (54 tahun) dengan 3.940 kuota
Sedangkan, untuk kuota terbanyak berada di provinsi Jawa Timur dengan 15.956 kuota dan Jawa Tengah 13.776 kuota. Lalu untuk kuota terkecil ada di Kab Maybrat (2 orang) Kab Tambrauw (3 orang), Kab Maluku Barat Daya (3 orang) dan Kab Mahakam Ulu (5 orang).
Sementara, untuk pendaftar terbanyak berada di Jawa Timur, yakni sekitar 1.091.599 orang dan pendaftar terkecil di Kab Maybrat sebanyak 18 orang.
Editor : Ismail
Artikel Terkait