Sambut Lebaran, BTN Sediakan Uang Tunai Rp30 Triliun
Senin, 17 Maret 2025 | 11:35 WIB

Melalui Bale by BTN, nasabah juga dapat melakukan berbagai transaksi pembayaran utilitas publik, pajak, cicilan, pulsa, hingga tiket transportasi umum.
Tidak hanya itu, Bale by BTN juga terhubung dengan Bale Properti yang dapat diakses masyarakat dalam mencari hunian baru atau bekas, sekaligus mengajukan KPR secara daring. “Super Apps Bale by BTN merupakan inovasi digital BTN dengan layanan dan fitur lengkap yang terhubung dengan ekosistem perumahan, sehingga masyarakat dapat tetap bertransaksi dengan nyaman, aman, dan efisien selama periode libur Idul Fitri,” ucap Ramon.
Editor : Ismail