Senang-Senang Berujung Maut: Pemuda di Medan Tewas Tenggelam di Sungai Bederah
Rabu, 08 Januari 2025 | 12:10 WIB
"Tim kemudian langsung mengevakuasi dan membawa korban, menggunakan kendaraan Double Cabin milik Basarnas Medan, menuju rumah korban yang selanjutnya diserahkan kepada pihak keluarga," tandas Mustari.
Editor : Jafar Sembiring