MEDAN, iNewsMedan.id - Doa adalah ungkapan permohonan, pujian, atau syukur kepada Allah Ta'ala. Doa adalah bentuk komunikasi langsung antara manusia dengan Allah Ta'ala, di mana menyampaikan harapan, keinginan, rasa syukur, atau permohonan ampunan.
Doa dipanjatkan sesuai yang dihajatkan, diharapkan dan diinginkan, termasuk doa dimudahkan dan dilapangakn rezeki. Adapun ada beberapa doa dimudahkan rezeki berikut ini bisa Anda amalkan.
Do’a dari hadits ‘Ali, Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam pernah mengajarkan doa berikut,
Pertama
اللَّهُمَّ اكْفِنِى بِحَلاَلِكَ عَنْ حَرَامِكَ وَأَغْنِنِى بِفَضْلِكَ عَمَّنْ سِوَاكَ
Allahumak-finii bi halaalika ‘an haroomik, wa agh-niniy bi fadhlika ‘amman siwaak.
Artinya:
“Ya Allah cukupkanlah aku dengan yang halal dan jauhkanlah aku dari yang haram, dan cukupkanlah aku dengan karunia-Mu dari bergantung pada selain-Mu.” (HR. Tirmidzi no. 3563. Al-Hafizh Abu Thahir mengatakan bahwa sanad hadits ini hasan)
Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta