Bishop GPP Berikan Ulos dan Doa untuk Edy Rahmayadi, Harapkan Terpilih Lagi Sebagai Gubernur Sumut
Senin, 14 Oktober 2024 | 12:05 WIB

Namun yang lebih penting lagi, tambah Edy Rahmayadi, adalah kesetiaan untuk menjalankan ajaran agama. Karena itu secara khusus meminta GPP terus meningkatkan nilai-nilai ibadahnya.
"Karena yang terpenting saat ini adalah orang-orang baik, untuk membangun Sumatera Utara ini, untuk membangun Bangsa dan Negara kita tercinta ini," tambanya.
Edy Rahmayadi pun turut menyampaikan selamat atas Perayaan Pra Yubileum 50 Tahun Emas GPP. "Selamat GPP, ini usia emas dan berdoa kita kepada Tuhan agar semua kita terberkati," tambahnya.
Editor : Ismail