get app
inews
Aa Text
Read Next : Nama-Nama Atlet Indonesia di Olimpiade Paris 2024, Ada Anthony Sinisuka Ginting dan Rio Waida

Apa Saja Kejuaraan Bulutangkis Dunia dengan Hadiah Terbesar, Berikut Daftarnya

Selasa, 13 September 2022 | 08:00 WIB
header img
Viktor Axelsen (Foto: Istimewa).

3. All England (Rp15 Miliar)

Selanjutnya ada turnamen tertua bulutangkis, yaitu All England. Ya, kejuaraan super 1000 ini diketahui menyediakan hadiah hingga USD1,1 juta atau sekira Rp15 mililar. Selain hadiahnya yang menggiurukan kejuaraan ini juga memiliki gengsi yang tinggi.

Tahun ini, salah satu pasangan ganda putra Indonesia, berhasil menyandang gelar juara. Mereka adalah Bagas Maulana/Muhammad Shohibul Fikri. Bakri (sebutan Bagas Maulana/Muhammad Shohibul Fikri sukses mengandaskan seniornya Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan di partai final All England 2022.

2. Indonesia Open (Rp17,6 Miliar)

Selanjutnya ada Indonesia Open, yang diketahui punya hadiah dengan nilai besar di antara kejuaraan dunia bulutangkis lainnya. Ya, turnamen super 1000 ini memang sangat bergengsi. Para peserta memperebutkan total hadiah hingga USD1,2 juta (sekira Rp17,6 miliar).

Sayangnya, meski berlangsung di Indonesia, tidak ada wakil Tanah Air yang berhasil menjadi juara. Anthony Sinisuka Ginting pun takluk di tangan Viktor Axelsen, yang keluar jadi juara di nomor tunggal putra.

Editor : Odi Siregar

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut