Restoran Seafood Murah di Medan, Surganya Kuliner

Halimah Tunisa/mg1
Restoran Seafood Murah di Medan, Surganya Kuliner. Foto: IG/lemburkuringmedan

3. Lembur Kuring 


Gulai Kepala Ikan Kakap. Foto: IG/lemburkuringmedan

Lembur Kuring adalah restoran seafood keluarga yang sangat populer di Medan dengan kapasitas besar, mampu menampung hingga 1000 orang, sehingga cocok untuk acara besar seperti rapat perusahaan, ulang tahun, dan pesta pernikahan outdoor. 

Menu utama meliputi berbagai pilihan seafood seperti kepiting saus cabe (signature dish), gurami goreng, bawal, udang, ayam goreng, dan sayuran.

Harga: berkisar mulai dari Rp 50.000

Lokasi: Jalan T. Amir Hamzah No 85, Helvetia Timur, Kecamatan Medan Helvetia, Kota Medan, Sumatera Utara 20124

4. Waringin Seafood 


Udang Galah Saus Padang. Foto: IG/waringinseafood

Waringin Seafood di Medan adalah salah satu restoran seafood paling ramai, dikenal dengan menu variatif, suasana kasual, dan harga yang cenderung terjangkau untuk kualitas yang ditawarkan. 

Keunggulan utamanya adalah pilihan menu yang sangat beragam dan fleksibilitas dalam memilih cara masak sesuai selera, mulai dari bakar, goreng, hingga berbagai saus khas. 

Harga: rentan harga berkisar mulai dari Rp 50.000 hingga Rp 150.000

Lokasi: Jalan Mayang No 2, Sekip, Kecamatan Medan Petisah, Kota Medan, Sumatera Utara 20113

Editor : Jafar Sembiring

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network