Komunitas Indonesia Tionghoa  Dukung Prabowo-Gibran di Pilpres 2024, Ini Pertimbangannya

Ismail
Komunitas Indonesia Tionghoa (KITA) resmi mendeklarasikan dukungan terhadap pasangan Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka sebagai capres-cawapres di Pilpres 2024.  (iNewsMedan.id)

Sementara itu, Sekjen DPP KITA Hadi Yanto menyatakan bahwa Komunitas Indonesia Tionghoa (KITA) adalah Organisasi Masyarakat (Ormas) Politik, namun tidak berafiliasi pada salah satu partai politik. 

"Didalam tubuh KITA juga ada para kader-kader yang ada berkumpul multi partai yang ada di Indonesia," sebut Hadi. 

Menurut pria yang berprofesi sebagai pengacara itu, KITA tidak berafiliasi ke satu partai politik, maka KITA dapat menentukan sikap dalam hal mendukung pencapresan 2024 mendatang. 

"Surat dukungan atas deklarasi tersebut akan kami kirimkan kepada Tim Pemenangan di Sumut sebagai bukti bahwasan KITA mendukung penuh bapak Prabowo Subianto dan Mas Gibran di Pilpres 2024," sebut Hadi. 

Editor : Ismail

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network