Pesan Edy Rahmayadi ke Anggota Paskibraka Sumut: Jadikan Nilai-Nilai Kebangsaan Suatu Kebanggaan

Jafar
Gubernur Sumatera Utara, Edy Rahmayadi. (Foto: Istimewa)

"Inilah yang saya bilang tadi, santi aji dan santi dharma, sesuai enggak kami ini dengan aturan-aturan yang ada. Sesuai enggak dengan contoh tauladan yang kami lakukan. Ini akan dilihat mereka, ini akan menggambarkan mengisi kemerdekaan," terangnya.

Sebagai informasi, 70 anggota Paskibraka ini akan bertugas di upacara peringatan HUT RI ke-78 yang diselenggarakan oleh Pemerintah Provinsi Sumut di Lapangan Astaka, Jalan Willem Iskandar, Kabupaten Deli Serdang, pada 17 Agustus 2023 mendatang.

70 orang anggota Paskibraka Sumut terdiri dari 36 laki-laki dan 34 perempuan. Mereka berasal dari siswa-siswi SMA/SMK kabupaten/kota se- Sumut.



Editor : Odi Siregar

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network