Bentrok Anggota TNI dengan Warga di Deli Serdang, Kodam Bukit Barisan: Kirim Tim Pastikan Fakta

Jafar
Bentrok TNI dan Warga di Deliserdang. (Foto: Tangkapan Layar)

MEDAN, iNews.id - Kodam I/Bukit Barisan segera mengirimkan tim untuk memastikan fakta yang terjadi dari video yang beredar bentrokan antara masyarakat dengan anggota TNI di Deli Serdang. 

Kepala Pendam I/BB, Kolonel Inf Donald Erickson Silitonga mengatakan bahwa peristiwa itu benar terjadi.

"Mana kala ada kejadian yang luar kepatutan, kami membuka diri untuk menerima pengaduan masyarakat. Akan ditindaklanjuti guna memperoleh kepastian hukum yang berkeadilan," tegasnya. 


Kodam I/BB angkat bicara terkait beredarnya video bentrokan antara warga  dengan anggota TNI di Deli Serdang.(Foto: Jafar)

Donald menambahkan, terkait peristiwa itu, sejumlah saksi dan alat bukti telah dikumpulkan untuk memastikan apakah ada pelanggaran saat keributan.

Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network